Langsung ke konten utama

Postingan

Unggulan

Mengenal Serba Serbi Bahaya Kolik pada Si Kecil

Hal yang saya pelajari waktu jadi ibu yaitu semua yang terkait kesehatan anak. Salah satunya kolik. Kolik berhubungan dengan masalah pencernaan dan dapat mengganggu kenyamanan si kecil. Kolik adalah kondisi medis yang umum terjadi pada manusia. Istilah ini merujuk pada rasa sakit perut yang tiba-tiba dan parah disebabkan oleh berbagai faktor.  Kolik pada bayi adalah fenomena umum yang membuat banyak orang tua merasa khawatir dan stres. Meskipun tidak berbahaya secara medis, kolik dapat menyebabkan ketidaknyamanan yang signifikan pada bayi dan juga dapat menyebabkan stres pada orang tua. Dan jika bayi dengan kolik yang tidak didiagnosa dan diterapi ternyata memiliki dampak jangka panjang, misalnya berisiko lebih tinggi terkena ADHD atau kesulitan berkonsentrasi, nyeri pada perut, dermatitis atopik, alergi, rhinitis, maupun asma. Hal ini yang disebut dalam dunia kesehatan sebagai gut brain axis, secara sederhana diartikan ada hubungan dua arah antara saluran pencernaan (gut) dengan otak

Postingan Terbaru

Physiogel, Teman Bunda Mengatasi Kekhawatiran Kulit Kering

Tampil Flawless dengan Day To Day Implora